Asmarainjogja.id-“Karena anak dalam kandungan istri Bapak melintang, maka harus dilakukan operasi,” kata dokter setelah melakukan USG. Saya dan istri terkejut, karena sebelumnya kepala anak kami dalam kandungan sudah pada posisi ke bawah. Dengan suara bergetar istri saya bertanya, “Kenapa bisa begitu dokter? Bukannya kepala anak kami sebelumnya sudah di posisi bawah.” “Posisi bayi melintang itu bisa karena tali pusat bayi …